30 Apr 2013

Bahan Matrikulasi


Materi ini disampaikan sebagai upaya pengendalian bahaya di tempat kerja agar pekerja dapat bekerja dengan aman, nyaman, dan terkendali dalam melakukan kegiatan kerja sehingga memperoleh produktifitas sebagai mana yang diharapkan. K3 dapat dilakukan di semua tempat kerja termasuk pada sektor informal seperti petani, industri rumahan, dan lainya. Pekerja informal ini yang semestinya memperoleh penanganan K3, sebab biasanya hal ini ditanggung oleh pekerja itu sendiri, lain halnya pekerja sektor formal yang sudah ditanggung jaminannya oleh perusahaan. Untuk itu perlu dipelajari tentang bahan/materi yang diajarkan selama matrikulasi sebagai berikut sebagai dasar K3:
  1. Pengantar à Pengertian, Sejarah, Tujuan, Organisasi & Perundangan K3
  2. Bahan & Risiko Bahaya
  3. Kesehatan Kerja à Penyakit Akibat Kerja
  4. Keselamatan Kerja à Kecelakaan Kerja
  5. Ergonomi à Sikap Kerja
  6. Sistem Manajemen K3
  7. Produktifitas Kerja

Itulah hal-hal yang akan kita pelajari bersama selama kegiatan matrikulasi tersebut, untuk selanjutnya silahkan saudara klik Topik 2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar